Ini adalah amezaiku (飴
細工) atau, secara harfiah, “permen buatan tangan.” Dan ada satu cara
terbaik untuk menyimpulkan kerajinan tradisional ini: manis sekali.
Di Jepang, amezaiku telah
dipraktikkan dalam berbagai macam bentuk selama beribu-ribu tahun.
Pengrajinnya mencetak dan memotong gula-gula yang panas, membentuk
macam-macam binatang, atau yang sering dibuat akhir-akhir ini, karakter anime sebelum gulanya mengeras.
Di Tokyo, toko permen Amezaiku Yoshihara menciptakan amezaiku tepat di depan mata para pengunjung. Di bawah ini, kamu bisa menyaksikan video-video dari permen yang sedang dibentuk:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar