Unsur-unsur Drama
1. Alur, adalah rangkaian peristiwa dan konflik yang menggerakkan jalan
cerita melalui rumitan ke arah klimaks dan penyelesaian.
2. Penokohan, adalah tokoh-tokoh dan karakternya masing-masing yang
terdapat dalam cerita drama.
3. Latar, adalah keterangan mengenai ruang dan waktu dalam cerita.
4. Bahasa. bahasa tidak hanya media komunikasi antartokoh. Dalam drama
bahasa juga bisa menggambarkan karakter tokoh, latar, ataupun peristiwa
yang sedang terjadi.
5. Perlengkapan, apabila drama itu akan dipentaskan, sejumlah fasilitas
diperlukan sebagai pelengkap cerita. Beberapa di antaranya panggung,
kostum, pencahayaan, dan sistem akustik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar